Foto; Peserta Bimtek Menejmen Peternakan Kota Ternate. TERNATE, KoranMalut.Co.Id - Bimbingan Teknisi (Bimtek) manajemen peternakan dan keseh...
TERNATE, KoranMalut.Co.Id - Bimbingan Teknisi (Bimtek) manajemen peternakan dan kesehatan hewan tahun 2022 di redcorner resto kelurahan mononutu kota Ternate, Jum'at (18/11/2022)
Kegiatan Bimbingan Teknis Manajemen Peternakan dan Kesehatan Hewan Tahun 2022 Balai Besar Vetariner Maros Kementerian Pertanian R.I.
Penguatan menejmen peternakan tersebut di pandu oleh staf ahli DPR RI Amana Uparah, ketua DPD II Golkar kota Ternate Fuad Alhadi serta beberapa pengurus DPD Golkar Maluku Utara.
Aspirasi Anggota DPR-RI Komisi IV Fraksi Partai Golkar yang dihadiri oleh Anggota DPR RI Ibu Alien Mus secara virtual zoom, dengan Pemateri drh. Sugeng Wiyono (Pengembangan Kawasan Agribisnis Peternakan Provinsi Maluku Utara.), drh. Saiful Anis (Bimbingan Teknis Manajemen Peternakan dan Kesehatan Hewan) dan Thamrin Marsaoly Kadis Pertanian Kota Ternate (Potensi Pengembangan Ternak di Kota Ternate).
Kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) ini di undang para pelaku usaha khususnya usaha ternak di kota Ternate dan dihadiri oleh seluruh pelaku para peternak di Kota Ternate, dan Maluku Utara pada umumnya.**(red)
Tidak ada komentar