Grid

GRID_STYLE

Breaking News

latest

Personil Brimob Kupa-Kupa Imbauan Vaksinasi Kepada Warga "Dor To Dor

TOBELO, KoranMalut.Co.Id - Kompi 1 Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Maluku Utara (Malut), Kamis (16/12/2021) menggelar Vaksinasi Covi...


TOBELO, KoranMalut.Co.Id - Kompi 1 Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Maluku Utara (Malut), Kamis (16/12/2021) menggelar Vaksinasi Covid-19 secara massal.,Jumat, (17/12/21).

Danki Kompi 1 Yon A Pelopor AKP Mahrus Munir mengatakan, sebelumnya Personil Yon A Pelopor melakukan himbauan terlebih dahulu kepada masyarakat dengan cara Dor to Dor sehingga masyarakat dengan suka rela mengikuti Vaksinasi.

"Dengan adanya pendekatan itu, akhirnya masyarakat pun mau jadi personil melakukan mobilisasi kepada masyarakat menuju Polres Halut guna melaksanakan Vaksinasi". ujar Danki Brimob AKO Mahrus Munir. 

Mahrus menjelaskan, bahwa kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian kita dalam mencegah Covid -19.

"Dalam rangka untuk mendukung Program Pemerintah agar masyarakat dapat terhindar dari wabah Covid -19". ucap Mahrus

Mahrus berharap,agar kedepan masyarakat dapat lebih antusias untuk melaksanakan vaksin tanpa harus ada paksaan atau.

" Saya meminta agar jangan sampai terpengaruh dengan berita-berita Hoax,baik dari masyarakat atau media sosial yang bersifat Hoax" harapnya

Perlu diketahui, Personil Brimob serta warga masyarakat yang melakukan vaksinasi tiba di Polres Halut dengan menggunakan 1 Unit Mobil bus milik Kompi 1 Yon A Pelopor yang  di pimpin langsung oleh Danki Kompi 1 Yon A Pelopor Akp .Mahrus Munir.S.Hi.

Jumlah Masyarakat Yang mengikuti Vaksinasi itu sebanyak 55 Orang dengan jumlah dosis,Dosis 1 sebanyak 44 orang dan dosis 2 sebanyak 11 Orang. 

Selain itu, masyarakat yang melaksanakan Vaksinasi mendapat bingkisan dari Kapolres Halut sebagai tanda terimakasih, karena sudah melaksanakan Vaksinasi dengan suka rela.**(gf).

Tidak ada komentar