Grid

GRID_STYLE

Breaking News

latest

Nahdatul Ulama : Lebaran Idul Fitri Jatuh Pada Hari Rabu

TERNATE, KoranMalut.Co.Id - Pengurus Nahdatul Ulama menetapkan Idul Fitri Jatu pada tanggal 5 Juni 2019 Tepat hari Rabu. Senin, (03/06/201...

TERNATE, KoranMalut.Co.Id - Pengurus Nahdatul Ulama menetapkan Idul Fitri Jatu pada tanggal 5 Juni 2019 Tepat hari Rabu. Senin, (03/06/2019).

Tim Rukyatul Hilal pengurus besar Nahdatul Ulama (NU) pada hari Senin tanggal 03 Juni 2019 Masehi atau 29 Syahban 1440 hijriah Jatuh pada hari Rabu tanggal 5 Juni 2019 nanti.

Jadi Kesimpulan Hari Raya Idul Fitri jatuh pada hari rabu sesuai dengan Tim Rukiyatul Hilal bil' fil di beberapa lokasi Rukyat telah ditentukan dan tidak berhasil melihat hilal dengan demikian umur bulan Ramadan 1440 hijriah  hanya 30 hari (Istiqmal), Tuturnya.**(Red)