Grid

GRID_STYLE

Breaking News

latest

DPD GAPERNAS dan ATAKI Malut, Gelar Musyawarah dan Pelantikan Pengurus

TARNATE, Koranmalut.Com - Dewan Pengurus Daerah (DPD) Gabungan Pengusaha Kontraktor Nasional (GAPEKNAS)  dan Asosiasi Tenaga Ahli Konstruk...

TARNATE, Koranmalut.Com - Dewan Pengurus Daerah (DPD) Gabungan Pengusaha Kontraktor Nasional (GAPEKNAS)  dan Asosiasi Tenaga Ahli Konstruksi Indonesia (ATAKI) Provinsi Maluku Utara, Senin, (06/11/2018) pagi tadi, menggelar Musyawarah dan Pelatikan Pengurus yang di lansungkan di Hotel Batik, Kota Ternate.

Kegiatan  bertakjub " Dengan Semangat Pembangunan Nasional, Kita Tingkatkan Peran GAPEKNAS dan ATAKI Sebagai Mitra Kerja Pemerintah " berjalan kidmat.

Ketua DPD GAPEKNAS Malut, Sudirman Karim kepada sejumlah awak media mengatakan, usai terbentuknya Pengurus DPD Gapeknas dan Ataki Malut, dalam kurun waktu dua sampai tiga bulan kedepan, dirinya berkomitmen membentuk badan pengurus Cabang di tiap Kabupaten/Kota yang ada di Provinsi Malut.

Selain membentuk Pengurus Cabang di tiap Kabupaten Kota, GAPEKNAS jugas akan meregistrasi badan usaha yang bergerak di jasa kostruksi di Kota Ternate dan Maluku Utara pada umumnya, serta akan mengelar pelatihan pelaksanaan tender. Maka itu dirinya berharap kepada pengurus agar dapat menjalankan amanah yang suda di percayakan.

" kita semua, baik saya maupun pengurus lainya, saya harap agar bisa bekerja sama dengan baik, " Pinta Ketua GAPERNAS.

Lanjut Sudirman menegeskan, jika ada temuaan para kontraktor nakal yang tidak menjunjung tinggi profesionalisme, maka DPD GAPERNAS Malut, tak segan-segan mengutuk keras tindakan tersebut.

"  pokoknya apa yg kita lakukan harus sesuai kontrak. Tidak boleh dikurangi, kalau  dilebihkan bisa saja, itu aturan dasarnya, " katanya.

Dikatakan, saat ini Kontraktor lokal yang ada di Malut kurang lebih berkisar diangka seribuuan. Sebab itu, ia berharap Pemerintah Daerah agar memperhatikan pengusaha-pengusaha Lokal untuk sinergitas pembangunan di Provinsi Maluku Utara.

Red**(Ial)